Jelajahin.com, Jakarta – Beberapa waktu lalu, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) secara resmi meluncurkan Museum CAVE Artificial Intelligence (AI) Lorong Waktu Sejarah (LOTUS) di Keraton Kasepuhan Cirebon. Peluncuran tersebut merupakan hasil kolaborasi antara Center of Excellence Smart Tourism and Hospitality, PT Grhayasa Nusacitra Estima, dan PT Curaweda Palagan Innotech (Curaweda) sebagai upaya memperkenalkan nilai-nilai sejarah sekaligus meningkatkan pengalaman berkunjung ...

Jelajahin.com, Jakarta – Tidak hanya terkenal dengan sajian kulinernya yang nikmat dan lezat, Kota Cirebon juga mempunyai salah satu destinasi sejarah yang menarik untuk di kunjungi. Salah satunya adalah sebuah situs bersejarah yaitu Gua Sunyaragi atau yang lebih dikenal dengan Taman Sari Sunyaragi. Taman Sari Sunyaragi sendiri merupakan sebuah kawasan gua buatan yang berlokasi di kelurahan Sunyaragi, Kesambi, Kota Cirebon. ...

Jelajahin.com, Jakarta – Salah satu kota di Jawa Barat (Jabar) yang menarik untuk dikunjungi adalah Cirebon. Tidak hanya memiliki wisata budaya dan sejarah yang menarik, Cirebon juga dikenal dengan kelezatan kuliner khasnya yang nikmat dan maknyus untuk dinikmati. Terlebih, kuliner Cirebon memiliki identitas otentiknya sendiri, yaitu memiliki cita rasa sangat khas karena tidak sama dengan corak makanan Jabar pada umumnya, ...

Indonesia memiliki keanekaragaman dan kekayaan budaya yang sangat banyak, dengan kekhasan tradisi yang berbeda satu sama lain. Bahkan, ketika keanekaragaman dan kekayaan itu menyatu menjadi satu bangsa, maka akan muncul sebuah keindahan. Kali ini, Anda akan kami ajak untuk lebih mengenal salah satu tradisi yang ada di Keraton Kanoman Cirebon yaitu Upacara Panjang Jimat atau yang lebih dikenal dengan sebutan ...