Mengintip Keindahan Air Terjun Sekumpul Jelajahin.com, Jakarta – Dijuluki sebagai Pulau Dewata, Bali selalu menjadi tujuan utama para wisatawan, baik domestik maupun mancanegara. Terlebih, Bali selalu menawarkan keindahan alam. Tidak hanya mengandalkan wisata pantai semata, Bali juga memiliki destinasi wisata alam yang menawarkan pengalaman menarik bagi para pengunjungnya. Tempat tersebut bernama Air Terjun Sekumpul. Air Terjun Sekumpul bukan hanya ...
Jelajahin.com, Jakarta – Indonesia merupakan negara yang dikenal kaya akan budaya dan tradisi yang beragam. Tidak sampai disitu saja, kuliner Indonesia juga menjadi kekayaan tersendiri bagi setiap daerah di nusantara. Salah satu kuliner yang ada di setiap daerah adalah sajian Rujak. Rumput laut jenis bulung boni dipercaya memiliki beragam khasiat yang baik bagi tubuh. Rujak sendiri merupakan salah satu sajian ...
Jelajahin.com, Jakarta – Tak dapat dipungkiri, Bali merupakan sebuah pulau yang dikenal akan keindahan alam yang indah dan elok. Dengan keindahan alam tersebut, membuat Bali menjadi salah satu destinasi wisata yang paling sering dikunjungi, baik wisatawan domestic maupun mancanegara. Tidak hanya mengandalkan keindahan pantai-pantai yang eksotis, Bali juga memiliki beragam pilihan wisata danau yang menakjubkan. Salah satu danau yang jauh ...
Jelajahin.com, Jakarta – PT Pengembangan Pariwisata Indonesia (Persero) atau Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) menilai Festival Indonesia Bertutur (Intur) 2024 menjadi magnet wisata khususnya di Nusa Dua, Kabupaten Badung, Bali karena memiliki daya tarik seni dan budaya bagi wisatawan. Oleh karena itu, Direktur Utama ITDC Ari Respati mengungkapkan bahwa pihaknya menyambut baik kehadiran Indonesia Bertutur 2024 di Peninsula Island, The Nusa ...
Jelajahin.com, Jakarta – Setelah penantian panjang selama sekitar 30 tahun, Pura Ponjok Batu di Desa Pacung, Kecamatan Tejakula, Buleleng, kembali menggelar upacara Tawur Agung Wrespati Kalpa. Dari serangkaian upacara yang digelar, pada Sukra Paing Sinta telah dilaksanakan upacara Mecaru Wrespati Kalpa Agung, Wayang Sapu Leger, dan Topeng Sidakarya yang diikuti oleh Krama pengempon Pura dengan penuh khidmat. Pura Ponjok Batu, ...
Jelajahin.com, Jakarta – Selain memiliki destinasi wisata yang beragam, Bali juga memiliki kekayaan rasa yang cukup nikmat untuk disajikan. Salah satu kuliner khas Pulau Dewata dan sudah dikenal masyarakat banyak adalah Ayam Betutu. Ayam Betutu merupakan makanan tradisional khas Bali yang berasal dari Gianyar. Di mana hidangan tersebut berbahan dasar daging ayam atau bebek utuh yang berisi bumbu, kemudian dipanggang dalam api ...
Jelajahin.com, Jakarta – Karangasem dikenal sebagai salah satu kabupaten di Bali yang menawarkan begitu banyak destinasi wisata. Mulai dari wisata budaya, kuliner, religi, sejarah, maupun keindahan alamnya yang menarik. Bagi Anda yang menyukai keindahan alam savana, tidak ada salahnya Anda mencoba berkunjung ke Savana Tianyar Karangasem. Mempunyai pemandangan dan suasana layaknya di Afrika, Savana Tianyar berada di Bali Timur, Kecamatan ...
Jelajahin.com, Jakarta – Sebagaimana diketahui, Bali menjadi tuan rumah gelaran World Water Forum 2024 yang berlangsung mulai tanggal 18 Mei hingga 25 Mei 2024. Dimana gelaran tersebut merupakan pertemuan internasional terbesar yang berfokus pada empat hal. Mulai dari konservasi air (water conservation), air bersih dan sanitasi (clean water and sanitation), ketahanan pangan dan energi (food and energy security), serta mitigasi ...
Jelajahin.com, Bali – Tidak perlu diragukan lagi, Bali merupakan salah satu destinasi wisata sempurna bagi para wisatawan. Terlebih, didukung nuansa alam dipadukan budaya lokal membuat Bali selalu dicari bagi para pecinta traveling. Namun, pengalaman tersebut tidaklah lengkap jika Anda belum menyambangi salah satu penginapan terbaik disana. Nama tempat itu adalah Hotel Melasti atau yang lebih dikenal dengan nama Melasti Kuta ...
Desa wisata Jatiluwih di Bali terpilih sebagai destinasi wisata yang akan dikunjungi oleh delegasi World Water Forum (WWF) ke-10, forum air internasional terbesar di dunia yang akan diselenggarakan pada 18–25 Mei 2024. World Water Forum ke-10 ini akan menjadi kesempatan emas bagi Indonesia untuk memperkenalkan keragaman budaya dan pariwisata, khususnya Bali kepada dunia, dan juga bagaimana Indonesia menjaga dan merawat ...