Kuliner soto sangatlah populer dan banyak diminati masyarakat Indonesia. Terlebih, hidangan berkuah tersebut sangat cocok untuk dinikmati kapan saja. Baik saat sarapan, makan siang, maupun makan malam dan hampir setiap daerah di Indonesia memiliki sajian soto yang khas. Kali ini, Anda akan kami ajak berkunjung ke Jawa Tengah (Jateng) tepatnya di Kota Semarang untuk menikmati salah satu legenda soto yang ...
Selain menyajikan destinasi wisata bahari dan sejarahnya, Makassar (Sulawesi Selatan) juga terkenal dengan kulinernya yang beragam. Bahkan, Dinas Pariswisata dan Ekonomi Kreatif (Disparekraf) Kota Makassar telah menetapkan 10 ikon kuliner Kota Makassar yang terdiri dari menu-menu popular seperti Coto Makasar, Pallubasa, Sop dan Konro Bakar, Pallumara, Es Pisang Ijo, dan lainnya. Kali ini, Anda akan diajak untuk mencicipi salah satu ...
Ragam kuliner tradisional dari Sabang sampai Merauke merupakan keunggulan budaya nusantara yang harus terus dijaga kelestariannya. Toge goreng adalah salah satu kuliner tradisional sunda yang sampai sekarang masih bertahan dan banyak dijajakan pedagang kaki lima. Bahan utama sajian lokal ini terdiri dari potongan ketupat yang dibungkus daun patat, potongan tahu, mi kuning, dan toge segar yang direbus langsung di wadah ...
Jika Anda berkunjung ke Kabupaten Pati, Jawa Tengah (Jateng), tidak akan lengkap rasanya jika tidak menyempatkan diri untuk mencicipi hidangkan khas dari daerah tersebut yaitu Nasi Gandul atau Sego Gandul. Mungkin bagi Anda nama nya terdengar lucu karena arti kata Gandul dalam bahasa Jawa berarti menggantung. Tapi bukan nasinya yang disajikan menggantung, melainkan cara berjualannya. Konon dulu penjual nasi gandul di ...
Apakah Anda penikmat kuliner sate kambing dan tongseng? Jika iya, tak ada salahnya untuk mencicipi salah satu warung sate yang terletak di Gang Lele, Jalan Matraman Raya Nomor 224, Jatinegara, Jakarta Timur (Jaktim) yaitu Warung Sate Sederhana atau kerap disebut Warung Sate Keroncong. Warung Sate Keroncong ini telah berdiri sejak 1965 dan mengandalkan menu sate kambing sebagai menu utamanya. Selain ...